Vaginal Leiomyoma pada Anjing Betina 8 Tahun

  • Siti Zaenab My Vets Animal Clinic, Jalan Kemang Selatan VIII No. 7A Bukit Kemang, Jakarta Selatan
  • Osye Alamsari My Vets Animal Clinic, Jalan Kemang Selatan VIII No. 7A Bukit Kemang, Jakarta Selatan
  • Kemala Sherlin My Vets Animal Clinic, Jalan Kemang Selatan VIII No. 7A Bukit Kemang, Jakarta Selatan
  • Fathia Ramadhani My Vets Animal Clinic, Jalan Kemang Selatan VIII No. 7A Bukit Kemang, Jakarta Selatan
Keywords: anjing, episiotomy, leiomyoma, vagina

Abstract

Vaginal leiomyoma adalah tumor benign yang berasal dari sel-sel otot halus (smooth muscle tumor) yang terdapat pada vagina. Anjing betina berusia 8 tahun datang ke My Vets Animal Clinic di Kemang Selatan dengan keluhan ada benjolan di antara anus dan vagina, dan anjing tidak bisa urinasi maupun defekasi dengan lancar. Tindakan bedah berupa episiotomi dan ovariohisterektomi dipilih untuk menangani vaginal leiomyoma tersebut. Tumor bersifat benign yang berada pada vulva-vagina memiliki respon yang bagus terhadap tindakan bedah berupa pengangkatan lokal (local excision) dan ovariohisterektomi. Vaginal leiomyoma pada anjing memiliki prognosa yang bagus jika berhasil didiagnosa dan dilakukan tindakan bedah berupa episiotomi dan ovariohisterektomi.

Downloads

Download data is not yet available.

References

[CSU] Colorado State University Animal Cancer Center. 2014. Malignant Melanoma in Dogs. [internet] [diunduh pada 2017 Juli 13] Tersedia pada http://www.csuanimalcancercenter.org.

Mauldin EA, Peters-Kennedy J. 2016. Integumentary System. Di dalam: Jubb KVF, Bienzle D, Cantile C, Caswell JL, Ciancolo RE,

Cooper BJ, Craig LE, Cullen JM, Dittmer KE, Foster RA et al. Maxie MG, editor. Pathology of Domestic Animals Vo-lume 1 Sixth Edition. Missouri (US): Elsevier.

MacPhail CM. 2017. Surgery of the Integumentary System. Di dalam: Fossum TW, Dewey CW, Horn CV, Johnson AL, MacPhail CM, Radlinsky MG, Schulz KS, Willard MD, Caplan ER, Gordon-Evans W, et al. Fossum TW, editor. Small Animal Surgery Fourth Edition. Missouri (US): Elsevier.

Published
2017-08-14
How to Cite
ZaenabS., AlamsariO., SherlinK., & RamadhaniF. (2017). Vaginal Leiomyoma pada Anjing Betina 8 Tahun. ARSHI Veterinary Letters, 1(1), 13-14. https://doi.org/10.29244/avl.1.1.13-14

Most read articles by the same author(s)

Excision of prolapsed vaginal fibroma in a Golden Retriever dog

I Putu Cahyadi Putra, Ni Wayan Helpina Widyasanti, I Nengah Anom Adi Nugraha Sibang, Ni Ketut...

Diagnosis and treatment of Ehrlichiosis in a Pug dog

Desak Gede Bintang Pradnya Dewanti, I Putu Gede Yudhi Arjentinia, I Nyoman Suartha