Mattjik, Ahmad Ansori

  • FORUM STATISTIKA DAN KOMPUTASI Vol. 6 No. 1 (2001) - Articles
    Metode AMMI pada Model Campuran
    Abstract
  • FORUM STATISTIKA DAN KOMPUTASI Vol. 7 No. 2 (2002) - Articles
    Modifikasi Model Peramalan Produksi Padi Nasional
    Abstract  PDF
  • FORUM STATISTIKA DAN KOMPUTASI Vol. 14 No. 1 (2009) - Articles
    Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) merupakan salah satu indikator yang digunakan pemerintah dalam mengambil kebijakan dalam bidang ekonomi. Selain itu pemerintah menganggap pentingnya pasar modal sebagai alternatif pembiayaan selain perbankan. Fluktuasi yang sangat besar terjadi di pasar bursa, karena setiap transaksi tercatat dengan skala waktu yang kecil sehingga perubahan nilai yang terjadi begitu cepat. Pada kasus ini asumsi kehomogenan ragam tidak terpenuhi. Pada pasar bursa juga memperlihatkan adanya pengaruh asimetrik(leverage), yaitu hubungan yang negatif antara perubahan nilai return dengan pergerakan volatilitasnya. Model EGARCH yang memodelkan ragam bersyarat sebagai fungsi log-linear digunakan sebagai fungsi ragam dalam memodelkan nilai harian IHSG, sehingga nilai ragam bersyarat yang diprediksi tidak akan pernah negatif. Model EGARCH terpilih adalah MA(1)-EGARCH(1,1). Model EGARCH terbukti sangat baik dalam memodelkan nilai harian IHSG, tetapi belum cukup baik untuk meramalkan nilai IHSG yang akan datang. Selain ramalan terhadap nilai harian IHSG, pemodelan fungsi ragam juga menghasilkan peramalan terhadap ragam bersyaratnya. Ramalan ragam bersyarat sangat berguna bagi pemegang aset dalam melihat perilaku pergerakan IHSG dan untuk menghitung besarnya resiko memegang suatu aset di masa yang akan datang.
    Abstract  PDF
  • FORUM STATISTIKA DAN KOMPUTASI Vol. 15 No. 1 (2010) - Articles

    Additive Main Effects Multiplicative Interaction (AMMI) is a widely known analysis used in understanding genotype and environment interaction (GEI) in plant breeding research. The interpretation of AMMI based on biplot visualizes the first two component of principle components analysis. Biplot of AMMI is only an exploration analysis and it does not provide the hypothesis testing, so it can conduct  different  interpretation by plant breeding researchers. The aim of this research is to find a systematic approach through bootstrap resampling method. Bootstrap resampling method in AMMI model produces confidence region of the first two interaction principle component ( and ) for genotype and environment respectively. Bootstrap confidence region of  and  estimated the stability of genotype, thus making AMMI analysis more precise and realiable for characterization and selection of  genetic  environment.


    Abstract  PDF
  • FORUM STATISTIKA DAN KOMPUTASI Vol. 14 No. 2 (2009) - Articles
    PEMODELAN KALIBRASI PEUBAH GANDA DENGAN PENDEKATAN REGRESI SINYAL P-SPLINE
    Abstract  PDF
  • FORUM STATISTIKA DAN KOMPUTASI Vol. 16 No. 1 (2011) - Articles
    PENGARUH PEMILIHAN ARAH ACUAN 00 DAN ARAH ROTASI PADA ANALISIS KORELASI DAN REGRESI LINIER-SIRKULAR (STUDI KASUS: PETA KAWASAN RAWAN BENCANA LETUSAN GUNUNG
    Abstract  PDF